Perdebatan berabad-abad untuk menentukan siapakah Nabi yang paling tepat untuk disandingkan dengan Musa, Muslim dengan tidak malunya menganggap Muhamad adalah nabi yang dimaksudkan didalam Ulangan 18, namun benarkah demikian? benarkah Muhamad memiliki kemiripan dengan Nabi Musa dibandingkan Yesus Kristus.
Mari kita simak kriteria apa yang digambarkan oleh 2 Narasi dibawah ini untuk menunjukan nabi yang manakah yang dinubuatkan oleh Musa didalam Ulangan 18.
Ulangan 34
(10) Seperti Musa yang dikenal TUHAN dengan berhadapan muka, tidak ada lagi nabi yang bangkit di antara orang Israel, (11) dalam hal segala tanda dan mujizat, yang dilakukannya atas
perintah TUHAN di tanah Mesir terhadap Firaun dan terhadap semua
pegawainya dan seluruh negerinya, (12) dan dalam hal segala perbuatan kekuasaan dan segala kedahsyatan
yang besar yang dilakukan Musa di depan seluruh orang Israel.
Ulangan 18
(15) Seorang nabi dari tengah-tengahmu, dari antara
saudara-saudaramu, sama seperti aku, akan dibangkitkan bagimu oleh
TUHAN, Allahmu; dialah yang harus kamu dengarkan. (16) Tepat seperti yang kamu minta dahulu kepada TUHAN, Allahmu, di
gunung Horeb, pada hari perkumpulan, dengan berkata: Tidak mau aku
mendengar lagi suara TUHAN, Allahku, dan api yang besar ini tidak mau
aku melihatnya lagi, supaya jangan aku mati. (17) Lalu berkatalah TUHAN kepadaku: Apa yang dikatakan mereka itu baik; (18) seorang nabi akan Kubangkitkan bagi mereka dari antara saudara
mereka, seperti engkau ini; Aku akan menaruh firman-Ku dalam mulutnya,
dan ia akan mengatakan kepada mereka segala yang Kuperintahkan
kepadanya. (19) Orang yang tidak mendengarkan segala firman-Ku yang akan diucapkan
nabi itu demi nama-Ku, dari padanya akan Kutuntut pertanggungjawaban.
Dari Ulangan 34 kita bisa melihat beberapa clue yang Tuhan berikan mengenai Nabi yang manakah yang akan dibangkitkan lagi bagi orang Israel, yang seperti Musa. sebab Elohim YHWH sudah menubuatkan kalau akan datangnya Nabi tersebut [Lihat Ulangan 18:15] dimana Elohim akan menaruh Firman-Nya kedalam Mulut-Nya [Lihat Ulangan 18:18] dan akan menghukum setiap orang yang tidak melakukan perkataan Nabi itu [Lihat Ulangan 18:19]
CLUE YANG ELOHIM YHWH BERIKAN SEBAGAI BERIKUT
1. Nabi tersebut akan mengatakan semua yang sudah Elohim taruh didalam mulutNya dan akan mengajarkan tentang Elohim YHWH [Ulangan 18:18]
2. Nabi tersebut berbicara dengan Elohim Muka berhadapan Muka [Ulangan 34:10]
3. Nabi tersebut akan melakukan banyak sekali tanda dan Mukjizat [Ulangan 34:11]
MUHAMAD VERSUS YESUS
1, Nabi tersebut akan mengatakan semua yang sudah Elohim taruh didalam mulutNya dan akan mengajarkan tentang Elohim YHWH [Lihat Ulangan 18:18]
YESUS
Yohanes 7
(16) Jawab Yesus kepada mereka: "Ajaran-Ku tidak berasal dari diri-Ku sendiri, tetapi dari Dia yang telah mengutus Aku. (17) Barangsiapa mau melakukan kehendak-Nya, ia akan tahu entah
ajaran-Ku ini berasal dari Elohim, entah Aku berkata-kata dari diri-Ku
sendiri.
Yohanes 8
(28) Maka kata Yesus: "Apabila kamu telah meninggikan Anak Manusia,
barulah kamu tahu, bahwa Akulah Dia, dan bahwa Aku tidak berbuat
apa-apa dari diri-Ku sendiri, tetapi Aku berbicara tentang hal-hal,
sebagaimana diajarkan Bapa kepada-Ku.
(29) Dan Ia, yang telah mengutus Aku, Ia menyertai Aku. Ia tidak
membiarkan Aku sendiri, sebab Aku senantiasa berbuat apa yang berkenan
kepada-Nya."
MUHAMAD
QS AN NAJM [53]: 2-5
kawanmu (Muhammad) tidak sesat dan tidak pula keliru, dan tiadalah
yang diucapkannya itu (Al Qur'an) menurut kemauan hawa nafsunya.
Ucapannya itu tiada lain hanyalah wahyu yang diwahyukan (kepadanya),
yang diajarkan kepadanya oleh (Jibril) yang sangat kuat,
2 Korintus 11
(14) Hal itu tidak usah mengherankan, sebab Iblispun menyamar sebagai malaikat Terang.
Galatia 1
(8) Tetapi sekalipun kami atau seorang malaikat dari sorga
yang memberitakan kepada kamu suatu injil yang berbeda dengan Injil yang
telah kami beritakan kepadamu, terkutuklah dia.
2. Nabi tersebut berbicara dengan Elohim Muka berhadapan Muka [Ulangan 34:10]
YESUS
Yesus ada bersama-sama dengan Elohim sebelum datang ke bumi sebab Yesus adalah Firman Elohim itu sendiri. Sementara Ia di bumi, Ia berbicara dengan Elohim muka dengan muka.
Yohanes 1
(18) Tidak seorangpun yang pernah melihat Elohim; tetapi Anak
Tunggal Elohim, yang ada di pangkuan Bapa, Dialah yang menyatakan-Nya.
Yohanes 17
(5) Oleh sebab itu, ya Bapa, permuliakanlah Aku pada-Mu
sendiri dengan kemuliaan yang Kumiliki di hadirat-Mu sebelum dunia ada.
Matius 17
(5) Dan tiba-tiba sedang ia berkata-kata turunlah awan yang
terang menaungi mereka dan dari dalam awan itu terdengar suara yang
berkata: "Inilah Anak yang Kukasihi, kepada-Nyalah Aku berkenan,
dengarkanlah Dia."
MUHAMMAD
Sebagaimana dinyatakan sebelumnya, Muhammad tidak pernah berbicara dengan Allah secara langsung. Quran seluruhnya diberikan kepadanya melalui media - roh. Apakah roh dari Allah? Jika tidak, maka kita dapat menyimpulkan bahwa itu adalah roh jahat yang menipu Muhammad.
PERHATIKAN
Setelah Musa berbicara dengan Tuhan muka dengan muka, wajahnya bersinar dengan kemuliaan Elohim. Yesus pun berubah di saat ia berbicara dengan Tuhan muka dengan muka. (Keluaran 34:29, Matius 17:2). Muhammad tidak pernah berubah rupa, ia tidak pernah memancarkan kemuliaan Tuhan
Matius 17
(2) Lalu Yesus berubah rupa di depan mata mereka; wajah-Nya
bercahaya seperti matahari dan pakaian-Nya menjadi putih bersinar
seperti terang.
3. Nabi tersebut akan melakukan banyak sekali tanda dan Mukjizat [Ulangan 34:11]
YESUS
Yesus melakukan banyak sekali mukjizat.
Matius 11
(4) Yesus menjawab mereka: "Pergilah dan katakanlah kepada Yohanes apa yang kamu dengar dan kamu lihat: (5) orang buta melihat, orang lumpuh berjalan, orang kusta menjadi
tahir, orang tuli mendengar, orang mati dibangkitkan dan kepada orang
miskin diberitakan kabar baik.
MUHAMMAD
Quran menunjukkan bahwa Muhammad tidak melakukan mukjizat. Bahkan orang-orang yang tidak percaya pada dia menunjukkannya bahwa Muhammad tidak memiliki mukjizat
QS AL AN'AAM [6]: 57-58
Katakanlah: "Sesungguhnya aku (berada) di atas hujah yang nyata (Al
Qur'an) dari Tuhanku sedang kamu mendustakannya. Bukanlah wewenangku
(untuk menurunkan azab) yang kamu tuntut untuk disegerakan
kedatangannya. Menetapkan hukum itu hanyalah hak Allah. Dia menerangkan
yang sebenarnya dan Dia Pemberi keputusan yang paling baik.
Katakanlah: "Kalau sekiranya ada padaku apa (azab) yang kamu minta
supaya disegerakan kedatangannya, tentu telah diselesaikan Allah urusan
yang ada antara aku dan kamu. Dan Allah lebih mengetahui tentang
orang-orang yang lalim. .
QS AL QASHASH [28]: 48
Maka tatkala datang kepada mereka kebenaran dari sisi Kami, mereka
berkata: "Mengapakah tidak diberikan kepadanya (Muhammad) seperti yang
telah diberikan kepada Musa dahulu?". Dan bukankah mereka itu telah
ingkar (juga) kepada apa yang diberikan kepada Musa dahulu?; mereka
dahulu telah berkata: "Musa dan Harun adalah dua ahli sihir yang bantu
membantu". Dan mereka (juga) berkata: "Sesungguhnya Kami tidak
mempercayai masing-masing mereka itu'.
Kesimpulan
Jadi jelas, dari ketiga prasyarat yang digunakan untuk melihat siapakah nabi yang layak dianggap seperti Musa [Ulangan 18:18], Muhamad gugur dalam segala kategori yang diajukan kepadanya dan Yesus-lah yang memenuhi Nubuatan itu, sepertihalnya yang dinyatakan didalam Kisah Para Rasul 3
Kisah Para Rasul 3
(22) Bukankah telah dikatakan Musa: Tuhan Allah akan membangkitkan
bagimu seorang nabi dari antara saudara-saudaramu, sama seperti aku:
Dengarkanlah dia dalam segala sesuatu yang akan dikatakannya kepadamu.(23) Dan akan terjadi, bahwa semua orang yang tidak mendengarkan nabi itu, akan dibasmi dari umat kita. (24) Dan semua nabi yang pernah berbicara, mulai dari Samuel, dan sesudah dia, telah bernubuat tentang zaman ini. (25) Kamulah yang mewarisi nubuat-nubuat itu dan mendapat bagian
dalam perjanjian yang telah diadakan Allah dengan nenek moyang kita,
ketika Ia berfirman kepada Abraham: Oleh keturunanmu semua bangsa di
muka bumi akan diberkati. (26) Dan bagi kamulah pertama-tama Allah membangkitkan Hamba-Nya dan
mengutus-Nya kepada kamu, supaya Ia memberkati kamu dengan memimpin
kamu masing-masing kembali dari segala kejahatanmu."
benarkah yesus nabi seperti musa?
BalasHapusmusa nabi tapi sekaligus bukan tuhan, yesus tuhan sekaligus nabi, samanya dimana?
akhirnya kalian mengaku juga kalau yesus adalah NABI seperti musa.
seorang NABI akan dibangkitkan.........!!!!!!
apakah seorang nabi sama dengan seorang tuhan?
Musa bukan tuhan lho, kenapa anda anggap sama dengan Yesus?
lain halnya jika kitab ulangan mengatakan "seorang tuhan akan dibangkitkan......"
atau "seorang nabi sekaligus tuhan akan dibangkitkan......"
hahahaha.....
jadi tambah yakin saja saya, kalau Yesus hanyalah seorang nabi, karena musa juga hanyalah seorang nabi.
Dari uraian di atas jelas muhamad bukan nabi seperti yg di maksud alkitab, jadi jangan oot
HapusMustahil Kristen bisa menjawab
BalasHapuspertanyaan setingkat SLTP ini?
1. Mana pengakuan yesus dalam
Bibel bahwa dirinya tuhan, dan
perintah untuk menyembah
dirinya ?
2. Mana keterangan dalam Bibel
tentang Tanggal Lahir yesus dan
perintah merayakan natal pada
tanggal 25 Desember ??
3. Mana perintah yesus untuk
beribadah hari minggu ?
4. Kenapa kristen meghallalkan
berzinah ? apa dasarnya ?
pemain bokep amerika 100%
kristen dan tidak dilarang oleh
agama kristen !
5. Siapa orang yang pertama kali
melukis wajah tuhan / yesus ?
sertakan dalil yang kuat
6. Apa agama yang di anut yesus
ketika masih hidup ? kristen atau
katolik ? sertakan dalil
7. Mana dalil dalam
bibel ,''asalkan percaya kepada
yesus pasti masuk surga'' ? ada
kata PASTI !!!
8. Kenapa jumlah ayat bibel
berbeda-beda, bibel indonesia
berbeda dengan bibel amerika,
dan negara lainnya. dan
perbedaanya sangat jauh !
9. Sebutkan siapa yang hafal
bibel di luar kepala, walau 1
surah saja !
10. Kenapa agama kristen
menghalalkan minuman keras ?
apa dasarnya ?
11. Kenapa agama kristen selalu
mengamandemen kitab sucinya
''bibel'' ?
12. Kenapa agama kristen
meghallalkan makan
anjing,babi,dan hewan najis
lainnya ? apa dasarnya ?
13. Jika yesus benar tuhan, tentu
sangat diabadikan makam
aslinya, dimana makam asli
yesus, sebutkan alasan tentang
kebenarannya !
14. Kenapa yesus
sembahyanag ? siapa yang ia
sembah ?
15. Kenapa yesus di baptis ?
kenapa tuhan di baptis oleh
manusia ?
16. Mana dalil bahwa yesus yang
menciptakan alam semesta
beserta isinya ?
17. Mana dalil tentang tuntunan
sembahyang dengan bernyanyi ?
18. Jika benar yesus tuhan.
Kenapa tuhan rela mati demi
makhluk ciptaanya sendiri ?
dimaa derajatnya sebagai tuhan ?
"Yesus tidak seperti Musa!"
BalasHapus"Yesus Mati Untuk Dosa-dosa Dunia", tetapi Musa tidak mati untuk hal tersebut. ". "Karena itu Yesus tidak seperti Musa!"
Ayah dan Ibu
Musa mempunyai ayah dan ibu. Muhammad juga mempunyai ayah dan ibu. Tetapi Yesus hanya mempunyai ibu.
"Karena itu Yesus tidak seperti Musa, tetapi Muhammad seperti Musa!"
Kelahiran Ajaib.
Musa dan Muhammad lahir secara normal dan alamiah, yaitu melalui percampuran fisik antara seorang pria dan wanita, tetapi Yesus diciptakan dengan sebuah keajaiban istimewa.
"Karena itu Yesus tidak seperti Musa tetapi Muhammad seperti Musa".
Ikatan Perkawinan.
Musa dan Muhammad menikah dan mempunyai anak, tetapi Gereja, Yesus tetap menjadi seorang bujangan selama hidupnya.
"Karena itu Yesus tidak seperti Musa, tetapi Muhammad seperti Musa"
Kristen kok ngak ada yg komentar.... kebiasaan anjing kencing di sembarang tempat, membuang kotoran juga di sembarang tempat, saat ketauhan orang yg punya tempat yg di kencingi maupun buang kotoran merasa tdk bersalah dan tdk kembali mlagi utk bertanggung jawab. dasar anjing kan binatang.... harus lari saat ketauhan orang yg punya tempat...... lariiiiiiiiiiii............. FB - Chriesh Jacks Tambeng.
BalasHapus